
Penyebab mata minus antara lain karena faktor genetik. Sehingga orang tua yang mengalami mata minus bisa menurunkannya kepada anak-anaknya. Mata minus juga bisa disebabkan oleh kebiasaan yang salah berikut ini:
- Membaca sambil tidur. Posisi membaca sambil tidur membuat mata lekas capek karena posisi jarak pandangnya berubah-ubah sehingga mata tidak fokus
- Membaca serta melihat TV dan komputer dengan jarak pandang yang terlalu dekat
- Beraktivitas terlalu lama dengan jarak pandang yang tetap sehingga mata tidak diberi kesempatan untuk berelaksasi (berkedip)
- Kekurangan zat gizi yang dibutuhkan mata, misalnya buah dan sayuran yang mengandung beta karoten
Agar mata Anda tidak minus atau mata yang minus bisa berkurang minusnya, ada sejumlah cara yang bisa Anda upayakan:
- Mengambil jarak pandang yang cukup saat membaca, melihat TV atau komputer.
- Membaca di tempat dengan pencahayaan yang cukup. Hindari membaca di tempat gelap (remang-remang) karena membuat mata Anda akan bekerja lebih berat
- Hindari membaca sambil tiduran
- Saat Anda di depan komputer atau TV terlalu lama, beri kesempatan mata Anda berelaksasi. Caranya, pejamkan mata selama sepuluh menit setiap dua jam sekali. Atau bisa pula dengan melihat pemandangan lain selain komputer
- Mengkonsumsi buah dan sayuran yang banyak mengandung beta karoten, misalnya wortel dan tomat
Super Lutein adalah langkah alternatif untuk mengobati mata minus secara alami. Super Lutein merupakan suplemen alami yang diekstrak dari buah dan sayuran berwarna cerah. Super Lutein mengandung enam macam karoten terpenting (lutein, likopen, beta karoten, alpha karoten, zeaxantin, dan krosetin) serta lima nutrisi penting (polifenol cassis, blueberry, DHA, vitamin B dan E, dan black currant).
Kandungan karoten dan nutrisi dalam Super Lutein sangat bermanfaat untuk kesehatan mata Anda. Yakni membantu fungsi penglihatan, menyembuhkan berbagai gangguan mata seperti mata silindris, katarak, rabun senja, mata minus dan plus, rabun jauh, dan rabun dekat.
Mengapa Super Lutein Naturally Plus direkomendasikan untuk mengobati mata minus? Karena Super Lutein diekstrak dengan menggunakan teknologi Ionized Purifiying (proses ionisasi) dan kristalisasi. Dengan teknologi ini, kandungan karoten dan nutrisi penting di dalam Super Lutein tidak rusak bahkan tidak berkurang sama sekali. Teknologi tersebut juga menjaga Super Lutein tidak teroksidasi dengan udara bebas saat kemasannya dibuka. Walhasil, kandungan antioksidan di dalamnya juga tetap terjaga.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar